Prakata -Sally R.A
Bismillahirrahmanirrahim
Alhamdulillah puji syukur kita ucapkan atas kehadiran Allah SWT yang telah memberikan kepada kita nikmat yang luar biasa banyaknya.Alhamdulillah berkat bantuan dari teman-teman semua buku "Batu Misterius" ini sudah berhasil di terbitkan.Ini adalah buku pertama yang telah ditulis penulis.Penulis sangat berharap bisa menerbitkan lebih banyak buku lagi dan penulis berharap banyak yang membaca dan menyukai buku ini sehingga menjadi motivasi dan inspirasi bagi pembacanya sehingga bisa membedakan hal-hal yang baik dan hal yang tidak baik dalam cerita diCerpen.
Penulis sangat bersyukur kepada Allah SWT dan juga tentunya penulis juga mengucapkan beribu-ribu terima kasih kepada kedua orang tua, saudara-saudaraku, sahabat-sahabat, dan tidak pernah saya lupakan guru-guru yang telah men-supprot dan mendoakan penulis selama ini.Penulis juga mengucapkan beribu-ribu terima kasih kepada Kak Syaiful, Kak April, dan tim MediaGuru yang telah berperan besar dalam proses penerbitan buku ini.
Terakhir, penulis juga mengucapkan terima kasih kepada pembaca karena telah mau membaca buku ini.Tanpa kalian semua, buku ini tidak akan pernah ada.
Jika Ingin Memberikan Saran Ataupun Kritik, SILAHKAN DATANG KE CHANNEL YOUTUBE RESMI NYA:
@Sally Rahadatul Aisy
Dengan menggunakan hastag:
#Kritiksaranbukuceritabatumisterius
Bisa Juga menghubungi Penulis dari Instagram atau pun Facebook nya:
Ocha Dewi Sally
~Sekian Dan Terima Kasih~
Salam Hangat Dari Penulis Untuk Kalian:)♡
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar