Gisellyn Tanu Utomo

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
Jasa seorang Ibu

Jasa seorang Ibu

Jasa seorang Ibu

suatu hari, ada anak yang sangat cantik bernama Arabelle. ia hidup di pondok kecil bersama ayah dan ibunya. setiap hari, ayahnya mencari dan menangkap ikan di laut. sedangkan ibunya memanen beberapa sayuran dan buah di belakang pondok kecilnya itu, lalu menjualnya ke pasar. Tetapi, apakah yang dilakukan Arabelle setiap hari? Setiap hari ia hanya melihat bayangan dirinya di cermin lalu berkata "aku sangat cantik! tidak ada yang secantik diriku" ucapnya sombong. Suatu hari ibunya berkata "nak, olong carikan kayu bakar di hutan ya! kayu bakar kita sudah mau habis.. tolong ya nak" ucap ibunya. "ih Ibu! apakah anak yang cantik ini disuruh mengumpulkan kayu bakar?? tanganku yang putih dan bersih ini akan menjadi kotor!" ucap Arabelle dengan nada marah. Ibunya hanya dapat memandangnya dengan sedih. lalu ia mencari kayu bakar bersama suaminya. Pada suatu hari, orangtua Arabelle mulai sukses. orangtuanya menambahkan beberapa benda untuk dijual dipasar, mulai dari baju, pita - pita, alat - alat memasak dan yang lainnya. setiap hari dagangan mereka laku. mereka juga sudah mendapatkan 1 mobil kecil. mereka sangat bersyukur. mereka juga mulai berencana untuk pindah rumah. mendengar hal itu, Arabelle sangat senang. ia akan menjadi perempuan yang paling cantik, dan kaya raya. ia langsung merapikan barang - barangnya. tibalah hari yang mereka tunggu. mereka menaiki mobil kecil itu lalu pergi ke kota. Tetapi hal yang tidak diduga terjadi. lampu merah di kota sedang rusak. terjadilah kecelakaan. Arabelle dan ayahnya selamat tetapi ada luka dan lecet sedikit. namun ibunya..

Bersambung...

Terima kasih sudah membaca sampai jumpa!

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Aku tunggu yaa, lanjutannya, penasaran

04 Jun
Balas

Sipp, aku akan bikin hari ini, mohon ditunggu yaa, dan tolong share follow dan baca buku2 aku yaa Terima kasih semuaa

05 Jun

sekarang sudah ada ya bagian keduanya sudah bisa dibaca.. Terima kasih sudah membaca buku ini!

05 Jun

Terima kasih sudah membaca ya! mohon ditunggu bagiang keduanya ya! jangan lupa untuk baca buku - buku yang lain, share, dan difollow juga agar aku semakin semangat membuat cerita - cerita yang lain ya! Sampai jumpa!

01 Jun
Balas

Penasaran bagian keduanya, ibunya gimana?

05 Jun
Balas

Nanti ada bagian duanya yaa

05 Jun



search

New Post