Sabrina Elysia Maharani

Hai! Bagaikan seorang putri dari syurga memegang mawar putih. Namaku Sabrina!...

Selengkapnya
Navigasi Web
Latihan pramuka perdana disekolahku

Latihan pramuka perdana disekolahku

Pada hari jumat, 19 agustus 2022, saya dan teman-teman melakukan latihan pramuka untuk pertama kali setelah pandemi covid 19. Latihan ini diikuti oleh seluruh siswa SMPN 7 Kuningan. Latihan pramuka dimulai setelah acara solat jumat dan keputrian yang wajib diikuti oleh seluruh siswa & siswi SMPN 7 kuningan. Aku sangat senang bisa latihan pramuka karena pramuka itu menyenangkan. Aku belajar banyak di pramuka. Pramuka mengajarkanku bagaimana caranya agar disiplin, tegas, dan bekerja sama.

Kegiatan pramuka disekolahku diawali dengan suara peluit dari ketua dewan penggalang, menandakan semua murid harus segera berkumpul dilapangan. Setelah semua murid berkumpul dilapangan, baris-baris segera diluruskan dan upacara dilaksanakan. Upacara pramuka berlangsung dengan singkat. Setelah dilaksanakan, semua siswa diarahkan untuk kembali ke kelas karena akan diberi Arahan untuk berkemah, banyak sekali peralatan yang harus diserahkan kepada sekolah. Setelah menyampaikan barang-barang yang harus dibawa, semua siswa diistirahatkan. Setelah istirahat, kami berkumpul dan diajarkan hal-hal tentang baris Setelah pelajaran selesai, siswa dibubarkan dan kegiatan kepramukaan di SMPN 7 Kuningan hari itu selesai.

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post