TBM BEE SMART
1. Judul
TBM BEE SMART
(TBM = Taman Baca Masyarakat)
2. Tujuan
Isinya menjelaskan bahwa TBM ini bertujuan untuk:
Meningkatkan minat baca.
Memperluas wawasan dan ilmu pengetahuan.
Menyediakan tempat belajar yang nyaman.
Menjadi tempat bermain dan bermanfaat bagi masyarakat sekitar.
3. Lokasi
Jl. Komplek Polri No. 03, RT 08 RW 04
4. Jam Operasional
• Senin-jumat: 08.00 – 15.00 WIB
• Sabtu: 18.00 – 20.00 WIB
5. Ketersediaan Buku
Jenis buku yang tersedia:
Buku pelajaran
Novel
Komik
Majalah
Koran
Buku pengetahuan
Buku edukasi
Buku sains
6. Sarana & Fasilitas
Yang tersedia:
Rak buku
WiFi
Ruang diskusi
Meja & kursi
Pojok baca
7. Kegiatan
Kegiatan yang dapat dilakukan di TBM:
1. Membaca dan meminjam buku
2. Lomba literasi
3. Belajar bersama
4. Kelas kreatif (menulis, menggambar, dll.)
8. Persyaratan Pengunjung
Aturan untuk pengunjung:
1. Mengembalikan buku tepat waktu
2. Wajib mengisi buku tamu sebelum masuk
3. Dilarang merusak buku/fasilitas
4. Terbuka untuk semua usia
9. Tata Tertib
Isi aturan tertulis:
1. Dilarang makan & minum di area baca
2. Rawat buku dengan baik
3. Kembalikan buku setelah digunakan
4. Bersikap sopan
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan

Komentar